Pendekatan Model Regresi Linier Untuk Menerangkan Pengaruh Interaksi Pada Percobaan Lokasiganda

Date
1998Author
Sumertajaya, I Made
Aunuddin
Mattjik, Ahmad Ansori
Sunarlim, Bunawan
Metadata
Show full item recordAbstract
Untuk mendukung kemajuan dalam bidang pertanian terutama bidang pemulian tanaman dun genetika perlu dikembangkan suatu analisis statistika yang handal. Kehandalan suatu analisis akan mampu memberikan kesimpulan yang akurat dalam memilih genotip-genotip yang berdaya hasil tinggi dun mampu beradaptasi dengan kondisi lingkungan. Dalam tulisan ini akan dikaji penerapan model regresi untuk menerangkan pengaruh interaksi genotip dengan lingkungan pada percobaan lokasiganda.
Collections
- Statistics [41]