| dc.description.abstract | Kemampuan waduk atau bendungan dalam menyediakan air
irigasi sangat terbatas, terutama pada musim kemarau.
Berbagai usaha telah dilakukan untuk memanfaatkan air seefisien mungkin, sehingga luas'areal irigasi dapat ditingkatkan tanpa menurunkan produksi.
Percobaan ini bertujuan mempelajari cara penentuan
efisiensi irigasi pada pertanaman padi sawah di proyek Citagampor. Irigasi yang dicobakan adalah irigasi berkala
dengan selang waktu irigasi 1, 3, 7, dan 11 hari. Percobaan inmi belum dapat memberikan rekomendasi cara irigasi
yang tepat untuk daerah percobaan karena masih dipengaruhi
oleh faktor luar yang tidak terkontrol. Hasil percobaan
ini diharapkan bermanfaat untuk penelitian selanjutnya.
Percobaan ini menggunakan lisimeter berukuran 1m x
1 m x O.6 m dan bagian yang tertanam kedalam tanah hanya
40.cm. Keadaan ini menyebabkan terjadinya rembesan keluar
dan kedalam lisimeter sesuai dengan perbedaan tinggi genangannya. ... | |