Efikasi Permethrin dan Pirimiphos Methyl Terhadap Araecerus Fasciculatus De Geer
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk membandingkan efi- kasi permethrin dan pirimiphos methyl, menentukan dosis kedua insektisida dan menentukan interval aplikasi dari permethrin dan pirimiphos methyl.
Penelitian dilakukan di Laboratorium Hama Pasca Panen Pusat Penelitian dan Pengembangan Biologi Tropika, Biotrop Bogor. Penelitian berlangsung pada bulan Juli hingga bu- lan September 1983.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa hubungan antara konsentrasi permethrin dan pirimiphos methyl berkorelasi positif dengan daya bunuh terhadap A. fasciculatus.
Kefektifan daya bunuh permethrin lebih baik dari pada pirimiphos methyl.
Nilai LC99.9 sebagai konsentrasi rekomendasi yang e- fektif untuk permethrin dan pirimiphos methyl adalah 5 ppm dan 10 ppm.
Interval aplikasi untuk permethrin sampai minggu ke- tiga belum perlu dilakukan, sedang untuk pirimiphos methyl pada minggu ketiga perlu diulang…
Collections
- UT - Plant Protection [2415]