Pengaruh kelembaban terhadap sifat optik lapisan gelatin
| dc.contributor.advisor | Dahlan, Kiagus | |
| dc.contributor.author | Anggraini, Pratitis Wahyu Kusuma | |
| dc.date.accessioned | 2024-01-04T04:04:34Z | |
| dc.date.available | 2024-01-04T04:04:34Z | |
| dc.date.issued | 2004 | |
| dc.identifier.uri | http://repository.ipb.ac.id/handle/123456789/133755 | |
| dc.description.abstract | Gelatin yang merupakan material biologi dibuat dalam bentuk lapisan pada sebualı substrat gelas dengan telinik spincoating. Dalam penelitian ini dibuat 3 sampel film gelatin dengan variasi kecepatan dan waktu spinning dalam proses deposisi. Film gelatin pertama (AI) dideposisi selama 30 detik dengan kecepatan spinning 3740 rpm dan tebal rataan lapisan gelatin sampel Al adalah 0.144 mm. Film gelatin kedua (A2) dideposisi selama 25 detik dengan kecepatan 4200 rpm dan tebal rataan lapisan gelatin sampel A2 adalah 0.127 mm. Film gelatin ketiga (A3) dideposisi selama 30 detik dengan kecepatan 4300 rpm dan tebal rataan lapisan gelatin sampel A3 adalah 0.093 mm. Absorbansi optik film dipindai dari panjang gelombang 290-598 nm dalam rentang UV-Vis. Serapan optik tertinggi film gelatin berada pada panjang gelombang antara 298 nm dan 305 nm dalam rentang daerah ultraungu. Terlihat bahwa pola kurva indeks bias mengikuti pola kurva spektrum absorbansi. Indeks bias lapisan gelatin akan berubah-ubah untuk setiap panjang gelombang dalam rentang 290-598 nm. Hal ini menunjukkan hubungan linear antara indeks bias dengan absorbansi. Jika kelembaban udara (%RH) tinggi, maka akan menurunkan nilai indeks bias gelatin sehingga serapan optiknya berkurang. | id |
| dc.language.iso | id | id |
| dc.publisher | IPB University | id |
| dc.subject.ddc | Gelatin | id |
| dc.title | Pengaruh kelembaban terhadap sifat optik lapisan gelatin | id |
| dc.type | Undergraduate Thesis | id |
Files in this item
This item appears in the following Collection(s)
-
UT - Physics [1230]
