dc.description.abstract | Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh berbagai dosis PGF an. 2 terhadap siklus berahi domba Periang- Hewan yang dipergunakan dalam penelitian ini adalah domba Periangan. Bogor. Domba dibeli dari Pasar Hewan, Kota Madya Berat domba berkisar antara 18 sampai 20 kg berumur antara satu sampai dua tahun. PGF 20 disuntikkan intramuskuler pada fase luteal (hari ke sembilan setelah permulaan berahi). Dosis yang dipergunakan adalah 0, 1.5, 3, 4.5, 6, 7.5 dan 9 mg per ekor untuk masing-masing kelompok yang terdiri dari empat ekor domba. Pada percobaan ini didapatkan bahwa 1) Lama siklus berahi normal berkisar diantara 16 sampai 18 hari, rata- rata 16.67 + 0.66 hari. rata-rata 42 + 7.54 jam. Lama berahi 24 sampai 48 jam, rata-rata 42 +- 7.54 Jam. 2) Dosis PGF 2 tidak mempengaruhi lama berahi (P> 0.05). | id |