UT - Forest Management: Recent submissions
Now showing items 921-940 of 3207
-
Partisipasi masyarakat dalam Program Gerakan Nasional Rehabilitasi Hutan dan Lahan (GN-RHL) : kasus di Desa Sirnagalih dan Pamalayan, Kecamatan Bayongbong serta Desa Margaluyu dan Ciburial, Kecamatan Leles, Kabupaten Garut
(2006)Kegiatan GN-RHL tidak akan pernah berhasil tanpa didukung oleh partisipasi masyarakat, karena keberhasilan suatu kegiatan pembangunan akan sangat ditentukan oleh adanya partisipasi masyarakat. Partisipasi masyarakat dalam ... -
Sistem pemasaran manggis, Garcinia mangostena L. di Desa Hegarmanah, Kecamatan Cicantayan, Kabupaten Sukabumi
(2006)Buah manggis (Garcinia magostana L) merupakan komoditas primadona ekspor Indonesia. Ekspor manggis Indonesia pada tahun 2000 mencapai 7.182 ton dengan nilai US$ 5.885.038 atau sekitar 45% dari nilai total ekspor buah-buahan ... -
Estimasi kebutuhan hutan kota menggunakan citra ikonos dan spot : studi kasus di Kota Depok dan sekitarnya
(2006)Kota merupakan tempat terkonsentrasinya penduduk dan segala aktivitasnya, termasuk sarana prasarana yang menunjang seluruh aktivitas masyarakat kota tersebut, sehingga kota memerlukan lingkungan hidup kota yang baik. Proses ... -
Estimasi kebutuhan hutan kota menggunakan citra Ikonos dan sistem informasi geografis(SIG) : studi kasus di Kota Jakarta Barat, Jakarta Pusat dan Jakarta Utara
(2006)Pembangunan lingkungan perkotaan yang telah dan sedang dilakukan saat ini telah menimbulkan berbagai dampak negatif yang pada akhimya dapat mengakibatkan terjadinya penurunan kualitas lingkungan. Hal ini ditandai dengan ... -
Optimasi kombinasi produk pabrik rotan untuk mencapai minimasi biaya produksi di PT Arvenaya Cibubur
(1992)Sejak adanya kebijaksanaan Pemerintah tentang larangan ekspor rotan setengah jadi telah banyak berdiri industri-industri pengolahan rotan yang mengolah rotan mentah menjadi rotan setengah jadi dan selanjutnya menjadi barang ... -
Parmelia sp. sebagai indikator pencemaran udara pada tegakan Swietenia macrophylla di kota Bogor
(1992)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perubahan morfologi dan fisiologi (jumlah khlorofil) Parmelia sp. dan pH substrat tempat tumbuh Parmelia sp. bila terkena pencemaran udara, serta mengetahui perbedaan antara struktur ... -
Stusi pembiakan vegetatif stek batang Nauclea orientalis L. dan Macaranga pruinosa Muell Arg. pada tanah gambut propinsi jambi
(1991)Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengaruh ukuran diameter dan panjang stek terhadap pertumbuhan stek batang dari jenis Nauclea orientalis L. dan Macaranga pruinosa Muell Arg. pada penanaman di tanah gambut. Rancangan ... -
Studi kerugian akibat serangan hama penggerek batang (Xystrocera festiva pascoe) pada hutan sengon (Paraserianthes falcataria (L)Nilsen) kasus di BKPH Pare KPH Kediri Perum Perhutani Jawa Timur
(1991)Sejalan dengan meningkatnya kebutuhan manusia akan hasil-hasil hutan, maka industri pengolahan hasil hutan juga mengalami peningkatan dalam jumlah, teknologi pengolahan dan kapasitas produksi. Berdasarkan hal tersebut di ... -
Analisis sosial ekonomi dan pemasaran hasil inmas tumpangsari terpadu RPH Jatirejo BKPH Pare KPH Kediri
(1991)Tujuan penelitian ini ialah untuk mengetahui dan menilai pelaksanaan serta keberhasilan program inmas tumpangsari terpadu yang diarahkan pada 3 aspek, yaitu aspek sosial, aspek ekonomi, dan aspek pemasaran hasil inmas ... -
Pengaruh zat pengatur tumbuh Rootone F terhadap pertumbuhan stump johar (Cassia siamea Lamk.) di nusa Tenggara timur
(1991)Departemen Kehutanan sejak awal Pelita IV telah melakukan usaha untuk meningkatkan produktivitas dari suatu tegakan hutan produksi melalui pembangunan Hutan Tanaman Industri (HTI). PT Karya Pembangunan sebagai pelaksana ... -
Studi pengaruh inokulasi Trichoderma koningli Oud. dan mikoriza terhadap pertumbuhan semai tiga jenis tanaman kehutanan pada media limbah daun kayu oputih dari berbagai strata
(1991)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan Trichoderma koningii dan mikoriza terhadap pertumbuhan semai tiga jenis tanaman kehutanan (Paraserianthes falcataria, Pinus merkusii dan Acacia mangium) pada ... -
Analisis Prestasi kerja penanam jati (tektona grandis) di BKPH Dagangan, KPH Madiun perum perhutani Unit II Jawa Timur
(1991)Penanaman hutan dengan sistem tumpangsari selain bertujuan untuk membuat atau menanam tanaman pokok dan tanaman sela, juga mempunyai tujuan sosial, yaitu meningkatkan kesejahteraan petani penggarap dengan memberi hak kepada ... -
Analisis tentang peranan wanita dalam pelaksanaan perhutanan sosial di RPH Jatigenuk BKPH Sudo KPH Mantingan
(1991)Indonesia sebagai salah satu negara berkembang memiliki tingkat kepadatan penduduk yang tinggi diikuti laju pertumbuhan yang tinggi pula sehingga masalah kependudukan merupakan masalah yang cukup serius dimasa pembangunan ... -
Pengaruh tegangan air tanah dan pemberian kapur terhadap pertumbuhan anakan sengon (Paraserianthes falcataria (L) Nilsen pada latosol Darmaga Bogor
(1991)Salah satu tantangan yang harus dihadapi adalah bagaimana mengubah atau memperbaiki keadaan tempat tumbuh, baik keadaan tanah, ketersediaan unsur hara mineral maupun ketersediaan air. Kemasaman tanah mempunyai permasalahan ... -
Analisis Variabel bauran pemasaran (Marketing mix) yang mempengaruhi volume penjualan papan partikel di UPPP Suriakencana Sukabumi
(1991)Bauran pemasaran (marketing mix) adalah suatu istilah yang dipakai untuk menjelaskan kombinasi empat variabel pembentuk inti sistem pemasaran. Keempat variabel tersebut adalah produk, harga, promosi dan distribusi. Bauran ... -
Mempelajari Program Perhutanan Sosial di RPH Ngawenombo BKPH Ngawenombo KPH Blora
(1990)Usaha Pembangunan masyarakat (Community Development) Sudah banyak mendapat perhatian dari semua pihak. Permasalahan pokok yang dihadapi masyarakat desa di sekitar hutan, terutama berkenaan dengan pemenuhan kebutuhan dasar ... -
Komposisi dan Stuktur Sistem Agroforestri Tradisional di Desa Pasanggrahan, Sukabumi Jawa Barat
(1990)Penelitian dilakukan di pekarangan dan talun-kebun di Kampung Cigaluga, Desa Pasanggrahan, Kecamatan Sagaranten, Sukabumi, mulai 24 Juni sampai 8 Agustus 1989. Pemilihan contoh penelitian dilakukan secara ber- tingkat, ... -
Penaksiran potensi dan pemasarn kayu jeunjing (Paracerianthes falcataria) di wilayah Bogor bagian barat sebagai bahan dalam rangka peningkatan pengelolaannya
(1992)Kayu rakyat telah lama dikenal manfaatnya untuk berbagai macam keperluan. Di wilayah Bogor bagian Barat kayu rakyat didominasi oleh jenis jeunjing (Paraserianthes falcataria). Kayu jeunjing ini dimanfaatkan untuk industri ... -
Studi pembiakan vegetatif stek Gmelina arborea Linn. Dengan menggunakan zat pengatur tumbuh rootone-F
(1992)Pembangunan Hutan dewasa ini diarahkan guna meningkatkan produktivitas dan kualitas melalui Hutan Tanaman Industri (HTI) Hal tersebut perlu dilakukan untuk mengimbangi kebutuhan kayu sebagai bahan baku berbagai industri. ... -
Studi penerapan peraturan perundangan dalam bidang pengusahaan hutan : Studi kasus di Pt. Sejati Riau, Riua
(1992)Hutan mempunyai fungsi yang menguasai hajat hidup orang banyak sehingga pengelolaan hutan tropis seringkali menjadi topik pembicaraan dunia. Dasar dari semua kegiat- an yang dilakukan dalam pengusahaan hutan adalah hukum ...
