UT - Forest Management: Recent submissions
Now showing items 541-560 of 3207
-
Pendugaan kualitas benih sengon buto Enterolobium cyclocarpum griseb) dan sengon laut paraserianthes falcataria (l) nielsen) berdasarkan uji daya hantar listrik
(1998)Dalam pembangunan Hutan Tanaman Industri (HTI), sangat dibutuhkan benih dalam jumlah yang banyak dan berkualitas baik. Benih berkualitas baik harus memenuhi persyaratan genetik (unggul), fisiologis (viabilitas tinggi, vigor ... -
Analisis daun murbei (Morus sp.) sebagai pakan ulat sutera (Bombyx mori L.)
(1998)Hak Produksi sutera Indonesia dibandingkan dengan negara-negara produsen sutera lain masih sangat rendah. Data yang terhitung di FAO tahun 1988 menunjukkan bahwa produksi sutera di Indonesia tidak tercatat secara khusus, ... -
Pengaruh beberapa jenis candawaan endomikorhiza dan media tumbuh terhadap pertumbuhan semai Duabanga moluccana BI
(1998)Pertambahan jumlah penduduk yang besar serta perkembangan berbagai industri dibidang kehutanan di Indonesia menyebabkan kebutuhan bahan baku hasil hutan semakin meningkat sehingga tidak terpenuhi lagi oleh hutan alam. Untuk ... -
Pengaruh pemberian air laut terhadap pertumbuhan semai sengon (Paraserianthes falcataria(L.) nielsen)
(1997)nilik IB Bersity Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah serasah, pasir, liat dan kotoran cacing dapat memperbaiki kualitas fisik dan kimia air laut, serta pengaruh pemberian air laut hasil penyaringan tersebut ... -
Studi struktur dan komposisi Hutan Alam Rawa bekas pembalakan di HPH PT.Alam Wana Saki Propinsi DATI I Riau
(1997)Struktur dan komposisi hutan merupakan salah satu aspek yang harus diperhatikan dalam kegiatan pengelolaan dan pemanfaatan hutan, mengingat penentuan sistem silvi- kultur yang akan diterapkan tidak terlepas dari bentuk ... -
Evaluasi pada umur 65 tahun uji asal sumber benih (Provenansi) jati (Tectone Grandis L.f) tahun 1932 di KPH Bojonegoro KPH Blitar dan KPH Randublatung perum Perhutani Unit I (Jawa Tengah) dan UNIT II (Jawa TIMUR)
(1997)Kayu jati merupakan kayu yang sangat berharga dan dapat memenuhi berbagai keperluan. Untuk mendapatkan hasil akhir yang bernilai tinggi maka dalam pelaksanaan pembangunan hutan jati perlu disusun suatu program pemuliaan ... -
Pengaruh klon, media dasar, Zat pengaruh tumbuh IBA, dan arang aktif terhadap induksi perakaran eucalyptus deglupta blume in vitro
(1998)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh klon, media dasar, konsentrasi zat pengatur tumbuh IBA, dan arang aktif terhadap induksi perakaran deglupta in vitro. Kegiatan penelitian dibagi menjadi dua, yaitu untuk ... -
Korelasi antara keragaman penotipik dengan marka isozim pada tanaman sengon (Paraserianthea falcataria) di Kebun Benih Parung Panjang, Bogor
(1998)Dewasa ini kegiatan pembangunan hutan tanaman sangat pesat. Selain ditujukan untuk memperbaiki lahan-lahan marjinal, juga untuk keperluan Hutan Tanaman Industri (HTI). Jenis-jenis yang diprioritaskan untuk pembangunan HTI ... -
Pengaruh perbaikan kualitas media gambut terhadap pertumbuhan semai Acacia crassicarpa : Studi kasus di HPT PT. Surya Dumai Agrindo, Propinsi Riau
(1998)Acacia crassicarpa merupakan tanaman HTI yang mulai banyak ditanam pada lahan gambut di propinsi Riau, jenis ini dipilih karena memiliki beberapa keunggulan dibanding jenis akasia lain. Diantara sifat-sifat unggulnya adalah ... -
Estimasi biomassa vegetasi Mangrove menggunakan data Landsat Thematic Mapper : Studi kasus di Areal HPH PT. Bina Lestari, Indragiri Hilir, Riau
(1998)Hutan mangrove merupakan sumberdaya alam yang mempunyai manfaat ganda dengan pengaruh vang sangat luas ditinjau dari aspek sosial, ekonomi, dan ekologi. Walaupun peranan penting hutan mangrove bagi kehidupan telah diketahui ... -
Pengaruh pemberian ekstrak kedelai (Glycine max) pada media serasah alang-alang (Imperata cylindrica) dan acacia mangium terhadap pertumbuhan semai Gmelina arborea roxb.
(1998)ak cipt Tujuan dari perelitian ini adalah untuk mengetahui apakah ekstrak kedelai dapat merombak şerasah dan apakah hasil rombakan tersebut dapat meningkatkan pertumbuhan semai G. arborea. Ekstraksi kedelai dilakukan ... -
Analisis finansial dan prospek pengembangan pabrik minyak kayu putih Sukun, KPH Madiun, Perum Perhutani UNIT II Jawa Timur
(1998)Hutan sebagai sumber daya alam yang merupakan salah satu penghasil devisa negara perlu untuk dikelola keberadaannya. Disamping kayu sebagai produk utama, hasil hutan non kayu yang diperoleh dalam bentuk getah, daun, buah ... -
Evaluasi efektivitas dan enfektivitas beberapa jenis candawan ektomikorhiza pada semai dipterocarpaceae penghasil Tengkawang dan atau Damar di lapangan (PT.INHUTANI Unit III Sampit), Kalimantan Tengah)
(1998)Penghasil kayu yang terbesar adalah jenis dipterocarpaceae terutama meranti (Shorea spp.). Selain kayu, beberapa dipterocarp juga menghasilkan damar dan tengkawang. Tengkawang dan damar merupakan hasil hutan non kayu yang ... -
Studi pertumbuhan jamur blue stain terhadap perlakuan trichoderma viride Pers. ex S.F.Gray. pada kayu karet (Hevea brasilliensis Muell Arg.)
(1997)cipta Kayu karet termasuk salah satu jenis kayu yang potensial sebagai bahan baku industri yang relatif murah. Akan tetapi kayu karet mempunyai kelemahan yaitu waktu masih segar mudah sekali diserang oleh jamur perusak ... -
Penentuan daya simpan benih mimba (Azadirachta indica A.Juss) pada berbagai tingkat pengeringan
(1997)Penyimpanan benih merupakan salah satu cara yang dapat menunjang keberhasilan penyediaan benih dalam usaha pengadaan bahan baku tanaman untuk kegiatan reboisasi, penghijauan dan rehabilitasi lahan. Tujuan penyimpanan benih ... -
Hubungan antara indeks cekaman air tanaman (Stress indek/SI) dan indeks vegetasi (Normalized difference vegetation index/NDVI) untuk mendugatingkat kerawanan kebakaran hutan : Studi kasus kejadian kebakaran hutan tahun 1994 di Taman Hutan Raya Bukit Soeharto Kalimantan Timur
(1997)Kejadian kebakaran hutan merupakan suatu bencana yang sangat merugikan, baik ditinjau dari segi ekonomi maupun ditinjau dari segi ekologi. Usaha pencegahannya perlu dilakukan dengan segera atau sedini mungkin. Salah satunya ... -
Hubungan indeks kekeringan (Drought index/DI) dengan indeks vegetasi (Normalized different vegetation index/NDVI) untuk menduga tingkat rawan kebakaran hutan : Studi kasus kejadian kebakaran hutan tahun 1994 di Tahura Bukit Soeharto Kalimantan Timur
(1997)milik IP Bencana kebakaran merupakan ancaman serius bagi kelestarian hutan, karena merupakan salah satu faktor penyebab kerusakan yang paling cepat dan paling besar daya rusaknya. Sejak tahun 1984-1992 angka luas kebakaran ... -
Pengaruh zat pengatur tumbuh IBA dan jenis bahan stek (Orthotrop dan Plagiotrop) terhadap pertumbuhan stek batang Eucalyptus deglupta Blume
(1997)to milik B Unive Eucalyptus deglupta Blume (leda) merupakan salah satu jenis pilihan yang di- kembangkan dalam pembangunan Hutan Tanaman Industri (HTI), karena jenis ini me- miliki daya tumbuh cepat, bernilai ekonomis ... -
Analisa deskriptif sifat fisika dan sifat kimia tanah di bawah tegakan Pinus merkusii Jungh.et.de Vriese dan hutan alam di Sub Das Cibangban, RPH Tenjowaringin BKPH Singaparna, KPH Tasikmalaya
(1997)Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa secara deskriptif sifat fisika dan kimia tanah di hutan alam dan tegakan P. merkusii. Penelitian dilakukan di Sub DAS Cibangban, RPH Tenjowaringin, BKPH Singaparna, KPH Tasikmalaya. ... -
Studi keanekaragaman jenis tumbuhan tingkat pohon di hutan rawa gambut : Studi kasus di PT Inhutani III Kalimantan Tengah
(1998)Hutan rawa gambut salah satu komunitas hutan yang ada di Indonesia yang memiliki karakteristik tumbuhan yang beradaptasi dengan lingkungan yang miskin hara, tergenang air secara periodik atau terus menerus, air masam dan ...
