UT - Forest Management: Recent submissions
Now showing items 1521-1540 of 3208
-
Reviu: Dampak Pemanenan Hutan terhadap Keterbukaan Areal Hutan.
(2020)Pemanenan hutan dapat menciptakan kerusakan bagi lingkungan yang tidak bisa dihindari, salah satunya menyebabkan keterbukaan areal hutan. Penelitian mengenai dampak pemanenan terhadap keterbukaan areal hutan telah ... -
Model Penduga Produksi Kopal (Agathis dammara (Lamb) Rich.) di RPH Hanjuang Barat KPH Sukabumi Jawa Barat
(2020)Kopal merupakan salah satu hasil hutan bukan kayu yang memiliki nilai jual tinggi. Kopal dapat digunakan sebagai bahan baku perekat pada penambal gigi, plester, pembuatan cat, bahan pelapis tekstil dan vernis. Tujuan ... -
Produktivitas Kegiatan Penyadapan Pinus Menggunakan Mujitech di BKPH Sagaranten KPH Sukabumi Perum Perhutani Jawa Barat.
(2020)Perhutani menjadikan resin pinus sebagai komoditas utama sehingga penelitian terhadap kegiatan penyadapan menjadi perhatian. Kegiatan penyadapan pinus di BKPH Sagaranten menggunakan alat sadap mujitech dan kadukul. ... -
Model Alometrik Biomassa Pohon Pinus di Areal Rehabilitasi Hutan Pendidikan Gunung Walat (HPGW) Sukabumi, Jawa Barat
(2020)Pendugaan biomassa tegakan pinus (Pinus merkusii) di areal rehabilitasi Hutan Pendidikan Gunung Walat (HPGW) memerlukan model alometrik biomassa. Penelitian ini bertujuan untuk menyusun model alometrik biomassa pohon ... -
Review: Dampak Pemanenan Hutan terhadap Komunitas Serangga Terbang.
(2020)Pemanenan hutan mempengaruhi keanekaragaman hayati, termasuk serangga. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak dari kegiatan pemanenan hutan dengan melakukan tinjauan yang sistematis (systematic review) terhadap ... -
Akurasi Pendugaan Biomassa Pohon Pinus Berdasarkan Konversi Volume Pohon di Hutan Pendidikan Gunung Walat
(2020)Metode alternatif untuk pendugaan biomassa pohon konversi volume pohon menjadi biomassa dengan menggunakan koreksi volume silinder, kepadatan kayu, dan Faktor Ekspansi Biomassa (BEF). Metode ini umumnya digunakan ... -
Strategi Pemberdayaan Masyarakat di Kesatuan Pengelolaan Hutan Produksi Unit X Sintang Utara Provinsi Kalimantan Barat
(2020)KPH adalah Kesatuan Pengelolaan Hutan ditingkat tapak yang menjangkau pengelolaan hutan paling kecil di sebuah daerah. Tujuan dari penelitian ini adalah mengindentifikasi faktor-faktor kunci berpengaruh, menentukan ... -
Penilaian Postur Kerja Menggunakan Analisis Biomekanik pada Kegiatan Penyadapan Getah Pinus dengan Mujitech di KPH Sukabumi
(2020)Penyadapan getah pinus dengan mujitech merupakan salah satu kegiatan pemanfaatan hasil hutan non kayu yang berpeluang memiliki risiko kecelakaan kerja. Postur kerja yang ekstrem seperti membungkuk, berlutut, dan ... -
Model Penduga Sediaan Tegakan Hutan Lahan Kering Menggunakan Citra SPOT-6 di Areal Kerja IUPHHK-HA PT Ratah Timber, Kabupaten Mahakam Ulu, Kalimantan Timur
(2020)Sediaan tegakan adalah salah satu informasi utama yang diperlukan dalam perencanaan hutan, khususnya dalam penyusunan rencana pengaturan hasil. Karya ilmiah ini menjelaskan tentang pendugaan sediaan tegakan dengan ... -
Model Simulasi Dinamika Struktur Tegakan dan Keragaman Jenis pada Hutan Alam Bekas Tebangan (Studi Kasus di HPH PT. Aya Yayang Indonesia Kalimantan Selatan).
(2020)Manajemen pengelolaan hutan yang lestari sangat penting untuk diketahui dan diterapkan pada hutan alam. Hal tersebut dapat dilakukan dengan mengetahui karakteristik hutan yang ditunjukkan dengan perilaku tegakan akibat ... -
Struktur Anatomi Kayu Normal, Kayu Reaksi, dan Kayu Opposite pada Kayu Sungkai.
(2020)Kayu reaksi adalah cacat alami yang sering dijumpai pada kayu-kayu hutan tanaman. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji perbedaan karakteristik struktur anatomi termasuk panjang dan tebal dinding serat kayu normal, reaksi, ... -
Faktor-Faktor yang Memengaruhi Pola Penggunaan Tenaga Kerja Tahunan di Desa Barengkok dan Purasari, Kecamatan Leuwiliang, Kabupaten Bogor
(2020)Pola penggunaan tenaga kerja merupakan pemanfaatan tenaga kerja untuk mengelola hutan rakyat. Tujuan penelitian ini adalah mengidentifikasi, menganalisis perbedaan, hubungan, dan pengaruh pendapatan, upah, jumlah tanggungan ... -
Model Simulasi Dinamika Struktur Tegakan untuk Pengaturan Hasil Hutan Alam Bekas Tebangan (Studi Kasus di HPH PT. Sari Bumi Kusuma).
(2020)Informasi tentang dinamika hutan bekas tebangan sangat diperlukan dalam menduga struktur tegakan hutan pada masa yang akan datang untuk keperluan penyusunan rencana pengelolaan hutan. Tujuan penelitian ini adalah ... -
Reviu: Inventarisasi Penelitian Dampak Pemanenan Hutan Terhadap Lingkungan di Indonesia
(2020)Pemanenan hutan merupakan kegiatan pemanfaatan kayu dengan mengubah tegakan pohon berdiri menjadi sortimen kayu bulat sehingga bermanfaat bagi kehidupan ekonomi dan kebudayaan masyarakat. Selain bermanfaat, kegiatan pemanenan ... -
Model Penduga Produksi Getah Pinus (Pinus merkusii Jungh. et de Vriese) di RPH Hanjuang Barat, BKPH Lengkong, KPH Sukabumi
(2020)Pinus merupakan salah satu jenis unggul tanaman kehutanan yang dapat dimanfaatkan kayunya maupun getahnya. Kebutuhan informasi potensi getah pinus dalam tegakan yang dikelola oleh unit manajemen (Perum Perhutani) tidak ... -
Reviu: Dampak Pemanenan Hutan terhadap Tanah.
(2020)Pemanenan hutan berpotensi menimbulkan dampak. Sistem pemanenan hutan yang berbeda menghasilkan dampak terhadap lingkungan yang berbeda pula. Dalam kegiatan pemanenan hutan terdapat beberapa tahapan pemanenan yang berpotensi ... -
Reviu: Efek Pemanenan Hutan terhadap Tegakan Tinggal
(2020)Salah satu efek dari kegiatan pemanenan hutan adalah kerusakan terhadap tegakan tinggal. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis data kerusakan tegakan tinggal akibat pemanenan hutan dan membandingkan hasil ... -
Analisis Finansial dan Nilai Tambah Usaha Kopi Cigalontang Melalui Skema Pengelolaan Sumberdaya Hutan Bersama Masyarakat (PHBM) di KPH Tasikmalaya
(2020)Kopi arabika menjadi salah satu komoditas yang paling dicari masyarakat sekarang ini. Pengolahan kopi dapat menjadi usaha yang menguntungkan bagi masyarakat karena menghasilkan nilai tambah yang tinggi. Melalui skema PHBM, ... -
Model Simulasi Dinamika Struktur Tegakan untuk Penentuan Intensitas dan Siklus Tebang Hutan Alam Bekas Tebangan (Studi Kasus di HPH PT. Triwiraasta Bharata, Kalimantan Timur).
(2020)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola dinamika struktur tegakan pada hutan bekas tebangan yang dilakukan pada PUP di Areal HPH PT. Triwiraasta Bharata, Kalimantan Timur. Model simulasi dinamika struktur tegakan ... -
Studi Pengembangan Usaha di Taman Hutan Raya K.G.P.A.A. Mangkunagoro I Kabupaten Karanganyar
(2020)Taman Hutan Raya (Tahura) adalah kawasan pelestarian alam yang bertujuan untuk koleksi tumbuhan dan satwa baik jenis asli maupun tidak asli yang dimanfaatkan bagi kepentingan penelitian, ilmu pengetahuan, pendidikan, menunjang ...
